Kumpulan tutorial mengenai hal-hal yang berkaitan dengan Debian.

Jumat, 06 November 2015

Cara Mengubah Isi Index Masing-Masing Domain

22.20 Posted by Unknown , , No comments
Pada tutorial saya akan memberi tutorial mengenai cara mengubah isi index pada masing-masing domain. Tutorial ini merupakan lanjutan dari tutorial sebelumnya mengenai pembuatan ip virtual DISINI

Setiap kita ingin masuk ke alamat domain kita maka akan muncul tulisan “It works!“. Mungkin anda bosan dengan isi index tersebut dan ingin mengubahnya ?

Berikut tutorialnya :

1. Buka file default dengan perintah “nano /etc/apache2/sites-available/default

2. Buat script seperti ini dan jangan lupa tambahkan port “:80



1.       3. Buat direktori abc dan def didalam direktori /var/www dengan perintah “mkdir /var/www/abc” dan “mkdir /var/www/def


1.       4. Di dalam direktori /var/www terdapat file bernama “index.html”, copy file tersebut dan paste ke folder abc dan def dengan perintah :
    “cp /var/www/index.html /var/www/abc/index.html
cp /var/www/index.html /var/www/def/index.html

1.    5. Ubahlah masing-masing file index.html di masing-masing folder dengan perintah
nano /var/www/abc/index.html
nano /var/www/def/index.html
Anda juga bisa menghias file tersebut dengan kombinasi CSS jika anda mau

6. Restart dengan perintah “/etc/init.d/apache2 restart

7. Test di browser



0 komentar:

Posting Komentar